Selasa, 13 Juli 2021

Gambar Konseptual Dalam Tahapan Desain Arsitektur


Seorang arsitek menuangkan ide, gagasan dan penafsiran terhadap kerangka acuan kerja maupun keperluan klien pada tahap konseptual desain. Gambar‐ gambar konsep menggambarkan pola berpikir dan evolusi dari gagasan‐ gagasan desain.

Secara umum tahap konseptual dikerjakan oleh tim arsitek yang dalam pelaksanaannya arsitek senior akan menentukan gagasan‐  gagasan besar dan kemudian didetilkan oleh tim arsitek  yuniornya.

Output tahap konseptual desain terdiri dari laporan dan gambar konsep desain, baik dalam ukuran A3, A2 maupun ukuran yang telah disepakati.



Jumat, 02 Juli 2021

Kursus AutoCAD dan Sketchup Drafter Siap Kerja di Malang

Selain di Bandung, kursus AutoCAD dan Sketchup baik untuk gambar teknik mesin maupun teknik gambar bangunan juga hadir di kota pelajar di Jawa Timur, yaitu di Kota Malang.

Materi Kursus Gambar Teknik Bangunan

Materi Kursus Drafter Sesuai dengan Kebutuhan Industri Jasa Konstruksi

Materi Kursus Gambar Teknik Mesin.

Materi Kursus Sesuai Dengan Kebutuhan Industri Perancangan dan Manufaktur 

Review Peserta Kursus:

Review Peserta Kursus Ahli Gambar Teknik Mesin, Alumni Teknik Mesin Universitas Brawijaya Malang


Review Peserta Kursus AutoCAD dan Sketchup Gambar Teknik Bangunan

Review Peserta Alumni Arsitektur UI



Selasa, 09 Juni 2020

Favorit Kursus AutoCAD Pencari Kerja di Bidang Engineering di Bandung

Lembaga pelatihan kerja berbasis kompetensi di bidang engineering yang paling favorit buat para pencari kerja di Bandung adalah Kampung Drafter.
Foto alumni Kampung Drafter Yang Lolos Pemagangan Bidang Engineering di Jepang
Peserta selalu antusias dalam mengikuti kelas pelatihan, dikarenakan mereka bisa melihat sebuah "peluang" untuk bekerja, dan cara meraihnya serta bagaimana mempersiapkan diri melalui kursus AutoCAD yang disampaikan setahap demi setahap dengan sangat jelas dan selalu dipastikan semua peserta benar-benar sudah menguasai materinya. 

Sehingga ketika selesai mengikuti kursus AutoCAD di Bandung ini mereka benar-benar sudah siap untuk memasuki bidang pekerjaan engineering.
Pilihan Kursus: ahli Gambar Teknik Mesin atau Bangunan

Pelatihan Kerja Berbasis Kompetensi AutoCAD 2d 3d Gambar Teknik Mesin di Bandung

Sedang mencari tempat pelatihan kerja berbasis kompetensi AutoCAD 2d 3d di Bandung untuk persiapan kerja? Kursus yang dislenggarakan oleh lembagai pelatihan kerja Kampung Drafter mencetak tenaga kerja siap pakai dengan kompetensi yang dibutuhkan oleh industri.
pelatihan kerja berbasis kompetensi autocad

Materi pelatihan kerja berbasis kompetensi, metode pengajaran, serta tutor yang kompeten baik dari sisi materi kursus maupun kemampuan mengajar kelas pelatihan telah membantu banyak alumninya untuk masuk ke dunia kerja, bahkan mereka yang tadinya tidak mempunyai latar belakang di bidang teknik sekalipun.
pelatihan berbasis kompetensi autocad

Rencanakan karir Anda untuk memasuki dunia kerja di bidang engineering untuk mengikuti pelatihan kerja berbasis kompetensi AutoCAD 2d 3d gambar teknik mesin di Bandung.
kursus autocad mekanikal

Minggu, 07 Juni 2020

Kursus Lulus SMA di Bandung untuk Kerja Sebagai Drafter Arsitektur

Dokumentasi Pelatihan Siap Kerja AutoCAD dan Sketchup Drafter Arsitektur
Lulus SMA bisa langsung bekerja setelah mengikuti kursus AutoCAD Drafter Arsitektur di Kampung Drafter Bandung. Program pelatihan atau kursus ini khusus dipersiapkan agar lulusannya bisa mempunyai kompetensi keahlian yang dibutuhkan oleh industri.
Kursus Siap Kerja Lulusan SMA Sebagai Drafter Arsitektur
Kurikulum disiapkan sesuai dengan kebutuhan industri dengan tahapan dan metode pengajaran yang disesuaikan dengan lulusan SMA, sehingga peserta bisa mengikuti progam pelatihan dengan baik dan setelah menyelesaikan kursus peserta benar-benar siap bekerja sebagai drafter atau juru gambar arsitektur.
Testimoni Peserta Kursus Siap Kerja Lulusan SMA dan SMK
Lulus SMA bisa langsung bekerja asalkan memiliki kompetensi, dan cara cepat dan praktis untuk mendapatkan kompetensi keahlian adalah dengan cara mengikuti pelatihan atau kursus AutoCAD Drafter Arsitektur di Kampung Drafter Bandung.

Minggu, 31 Mei 2020

Kursus AutoCAD Buat Persiapan Kerja Dengan Bimbingan Tutor Yang Sudah Berpengalaman Kerja

Agar Anda mendapatkan hasil pelatihan yang bisa digunakan sebagai modal mencari kerja, maka mengikuti kursus AutoCAD yang dipersiapkan dan diajarkan oleh tutor yang sudah berpengalaman di dunia kerja akan membuat proses belajar lebih mudah, serta materinya pun benar-benar materi yang dibutuhkan oleh dunia kerja.

Team penyusun materi kursus maupun tutor yang sudah pernah menjadi mahasiswa jurusan teknik, pernah bekerja dibidang rancang bangun, juga pernah bekerja di kontraktir dan konsultan maka materi kursus AutoCAD yang akan Anda dapatkan benar-benar bermutu untuk persiapan kerja.

Sebagai pelatihan pra kerja di bidang rancang bangun maka kursus AutoCAD di Bandung ini akan membekali Anda keahlian di bidnag perancangan dan pembuat gambar kerja dengan baik dan benar.


Kursus AutoCAD 2d 3d Tatap Muka Dengan Materi dan Guru Terbaik di Bandung

Belajar AutoCAD 2d dan 3d jadi lebih mudah bila guru terbaik yang akan membagikan ilmunya. Juga Materi yang sudah diramu sesuai dengan kebutuhan dunia kerja akan membuat kursus AutoCAD menjadi sangat menarik dan menantang.
Kursus AutoCAD Gambar Arsitektur
Ada dua pilihan kompetensi AutoCAD yang bisa Anda pilih sesuai dengan rencana Anda. Yaitu kompetensi untuk gambar desain teknik mesin atau gambar teknik arsitektur.

Program kursus AutoCAD di Bandung yang memang dipersiapkan untuk bekerja, yang bila Anda selesai mengikutinya maka Anda akan siap untuk bekerja  Ini hanya bisa Anda dapatkan kalau yang merancang materi serta yang mengajar memang mempunyai pengalaman bekerja dipekerjaan rancang bangun yang menggunakan AutoCAD sebagai aplikasi pembuatan gambarnya.

Bila Anda berencana bekerja di bidang desain, manufaktur atau konstruksi mekanikal maka kursus AutoCAD Drafter Mesin adalah untuk Anda. Sedang bila rencana Anda adalah bekerja di bidang desain dan konstruksi Bangunan makan kursus AutOCAD dan Sketchup Drafter Arsitektur adalah yang sesuai dengan keperluan Anda.

Sabtu, 30 Mei 2020

Jurusan Teknik dan Engineering

Salah seorang teman yang kuliah di jurusan teknik elektro pas lagi pulang kampung kedatangan tetangganya membawa radionya yang rusak untuk dibetulin. Merasa tidak enak, dan juga sulit untuk menjelaskan akhirnya diiyakan saja. Ketika yang punya radio pulang radio tersebut dibawa ke tukang servis, dan setelah selesai lantas dia ngasih tau kalau radio yang rusak kemarin sudah dibetulin.....😁😁😁

Sebentar lagi lulusan SMA dan SMK 2020 akan memilih jurusan untuk kuliahnya. Bagi yang berminat di bidang teknik ada banyak pilihannya. Teknik dalam penyebutan jurusan sekolah berasal dari kata engineering. Mechanical Engineering menjadi Teknik Mesin, Civil Engineering menjadi Teknik Sipil, Enviromental Engineering menjadi Teknik Lingkungan, Power Plant Engineering menjadi Teknik Pembangkit Tenaga Listrik, dan masih banyak lagi tentunya. 

Lalu Apaan Sih Engineering Itu?

Engineering adalah sebuah cabang keilmuan yang menggunakan matematika dan ilmu pengetahuan alam untuk menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan manusia.

Penerapan ilmu matematika dan pengetahuan alam untuk merancang, membangun, mengembangkan dan sejenisnya.

Cotoh:
Ventilator untuk membantu proses pernapasan pasien Corona.Peralatan laboratorium, kursi roda, pesawat terbang, smart phone, alat penanak nasi, strika, mesin cuci dll semua adala hasil rekayasasa engineering. 

Shop Drawing dibuat oleh Siapa

Apakah yang Dimaksud dengan Shop Drawing? Siapa yang Harus Membuatnya?


Shop drawing adalah gambar yang dibuat sebagai dokumen acuan dalam pelaksanaan pekerjaan di lapangan. Shop Drawing dikerjakan oleh kontraktor untuk mendetailkan gambar yang sduah dibuat oleh konsultan perencana agar sesuai dengan spek -spek/bahan yang ada dilapangan yang mau dipakai dalam proyek.


Jadi shop drawing adalah gambar yang lebih detil dari gambar DED yang sudah dibuat oleh konsultan perencana yang harus dibuat oleh kontraktor pelaksana sebelum mengerjakan pekerjaannya, dengan terlebih dahulu mendapat persetjuan dari owner.


Biar faham bagaimana shop drawing itu dibuat kursus AutoCAD gambar teknik bangunan yang diselenggarakn oleh Kampung Drafter mengajarkan itu semua.

Asbuilt Drawing Siapa yang Harus Membuat

Gambar as built drawing atau disebut juga dengan gambar yang sudah dilaknsankan, dibuat oleh kontraktor/pelaksana. Gambar as built drawing dibuat ketika proyek konstruksi selesai dikerjakan.


Sebaikna pembuatan as-built drawing dibuat pada saat bersamaan pekerjaan konstruksi dimulai, agar seluruh informasi mengenai perubahan yang terjadi bisa langsung dibuat gambarnya.


Pada kursus AutoCAD drafter di Kampung Drafter semua itu juga akan kuasai dengan baik. Baik itu di Kampung Drafter Bandung, Surabaya-Sidoarjo maupun Depok dan Kediri.

3 Macam Gambar Dokumen Konstruksi Yang Wajib Anda Ketahui

Ada 3 macam dokumen gambar yang digunakan dalam proses pekerjaan konstruksi. Ya itu:


1. Gambar For Construction: yaitu gambar yang yang dibuat oleh konsultan perencana yang dijadikan dokumen acuan untuk melaksanan proyek.


2. Gambar Shop Drawing : yaitu gambar pendetailan/ penjabaran terhadap gambar for constraction yang dibuat oleh konsultan perencana. Gambar shop drawing dibuat oleh kontraktor dengan persetujuan owner/ manajemen konstruksi. Apabila ada perbedaan dalam gambar kontrak maka perlu mendapat persetujuan dari konsultan perencana.


3. Gambar As Built Drawing : yaitu gambar yang dibuat oleh konstraktor yang diserahkan ketika proyek selesai. Gambar as built drawing dibuat dengan acuan gambar shop drawing yang sudah disetujui oleh owner/ konsultan perencana dan sudah disesuaikan dengan apa yang sudah terjadi di lapangan.


Bila Anda ingin menguasai cara pembuatan ketiga jenis gambar teknik tersebut di atas Anda bisa mengikuti Kursus AutoCAD Drafter yang di selenggarakan oleh Kampung Drafter, baik di Bandung, Depok maupun Surabaya dan Sidoarjo.


Kamis, 28 Mei 2020

Testimoni Mahasiswa Arsitektur Universitas Kebangsaan Bandung

Jebulan Bunai mahasiswa Arsitektur Universitas Kebangsaan Bandung, yang berasal dari Papua memberikan penilaiannya sesuai mengikuti pelatihan AutoCAD Drafter Arsitektur di Kampung Drafter.

Terima Kasih Kampung Drafter. Yang telah membimbing saya memahami gambar konstruksi gedung. Melebihi dari yang saya harapkan. Tadinya saya kira bekal menjadi drafter adalah hanya dengan cukup bisa mengoperasikan AutoCAD. Saya baru tahu setelah dibimbing di Kampung Drafter ternyata saya harus memahami gambar teknik dan juga paham elemen2 bangunan yang digambar yang semua itu sudah ada aturan dan standar yang mengaturnya. Dan Alhamdulillaah saya sekarang bekerja sebagai drafter dengan modal ilmu yang saya dapat dari kursus di Kampung Drafter. Terima kasih pada tutornya yang dengan sabar membimbing saya dari nol sampai paham. Semoga Kampung Drafter semakin maju dan bisa bermanfaat buat generasi muda kita! Aamiin.
Untuk informasi pendaftaran kursus AutoCAD Drafter Arsitektur di Bandung silahkan hub via wa.

Testimoni Alumni Teknik Elektro Unjani Yang Belajar Gambar Teknik Mesin untuk Keperluan Bekerja di Workshop

Salah seorang alumni Teknik Elektro Unjani Bandung yang membutuhkan kompetensi gambar teknik mesin dengan menggunakan AutoCAD untuk keperluan bekerja di workshop memberikan ulasannya setelah rampung ikut kursus di Kampung Drafter Bandung.
Kesaksian Peserta Pelatihan Kerja Berbasis Kompetensi AutoCAD Gambar Teknik Mesin

Untuk kalian yang ingin belajar autocad, kampung drafter tempat yang sangat recommended . Dari awal ga bisa, sampai bisa. Di bimbing sama instruktur dengan sabar, santai, tapi serius, sampai bisa. Alhamdulilah skrg jauh lebih baik dari Sebelumnya.Terima kasih banyak untuk pak yusuf dan a iki yg sudah membimbing dan memberikan banyak pelajaran serta pengalaman baru.
Materi Pelatihan Kerja Berbasis Kompetensi Juru Gambar Teknik Mesin

Alhamddulillaah sekarang beliau sudah jago dalam pembuatan gambar mesin dari arrangement sampai detil shop drawing setelah mengikuti pelatihan berbasis kompetensi juru gambar teknik mesin menggunakan AutoCAD 2d dan 3D di Kampung Drafter Bandung.

Silahkan hubungi training konsultan kami wia whatsapp untuk jadwal dan pendaftaran Les AutoCAD 2d dan 3d di Bandung.