Minggu, 03 Mei 2020

Lampu Petromax Lampu Stormking


Petromax adalah merk dagang untuk lampu penerangan yang menggunakan bahan bakar minyak tanah bertekanan, dan dalam menyalakannya dibantu dengan spiritus (kerosin,parafin).yang pada 5 November 1920, didaftarakan sebagai merek dagang di Jerman oleh penemunya Max Graetz, CEO dari perusahaan Ehrich & Graetz, yang berpusat di Berlin. Sejak saat itu, lampu Petromax diproduksi secara masal dalam berbagai spesifikasi dan ukuran.Tidak hanya di Jerman, Petromax menjadi lampu yang sangat populer ke berbagai penjuru dunia.

Kepopuleran tersebut membuat nama Petromax menjadi nama generik (nama umum) untuk menyebut lampu dengan bahan bakar minyak tanah.

Apa nostalgia Anda tentang lampu petromax ini?😀

Tidak ada komentar:

Posting Komentar